In House Training Penentuan Umur Simpan Produk ( 13 & 20 Maret 2024 di PT. Sonton Food Indonesia )

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT sebagaimana telah In House Training Penentuan Umur Simpan Produk selesai dilaksanakan secara langsung di cikarang pada tanggal 13 & 20 Maret 2024, pukul 09:00-15:30 WIB. Peserta ini diikuti oleh PT. Sonton Food Indonesia. Pelatihan ini diikuti oleh 23 peserta yang terdiri dari Staff, Supervisor, Assisten Supervisor,  Asst. Manager, Jr. Specialist Dan Manager, . Training Penentuan Umur Simpan Produk –  Suatu umur simpan produk ini merupakan informasi yang dibutuhkan oleh konsumen. Adanya informasi ini yang dicantumkan dikemasan atau lainnya ini sangat penting terkait dengan keamanan suatu produk pangan serta jaminan mutu saat produk tersebut sampai ke tangan konsumen. diharapkan juga setelah mengikuti pelatihan ini para peserta dapat:

  • Dapat Memahami mengenai prinsip pendugaan penentuan umur simpan produk
  • Mampu mengetahui informasi yang harus ada sesuai prinsip penentuan umur simpan produk
  • Dapat mengetahui parameter penentuan umur simpan produk
  • Dapat mengetahui cara memperpanjang umur simpan produk

Berikut ini daftar nama peserta yang mengikuti Training Penentuan Umur Simpan Produk :

  1. Danar Wicaksi Bintangjati
  2. Debora Arny Widowati
  3. Hamzah Syahid Al Amjad
  4. Ipung Nurdian Ismayanti
  5. Maria Immaculata Widya Bayuningsih
  6. Muhammad Faris Rukan
  7. Sarah Nur Adilla
  8. Shofiyani Mai’ah Mukasafah
  9. Anissa Intan Iswara
  10. Avin Septi Herdiningtias
  11. Estu Arini
  12. Nurlaela Rahmahwati
  13. Ajang Sopyan
  14. Andi Halim
  15. Cindy Wifayani
  16. Debbie Rihana
  17. Desinta Yolanda Sari
  18. Elin Purwaningrum
  19. Fachri Zaqie
  20. Fery Hambali
  21. Metha Shania Purba
  22. Novita Kartika Sari
  23. Sugoi Marsaputra Karsodimejo

Acara dibuka oleh BMD Street Consulting dan dilanjutkan presentasi pemateri dari BMD Street Consulting yaitu Ibu Dr. Linar Zalinar Udin.yang memberikan materi tentang. adapun materi lebih spesifiknya tentang :

  1. Prinsip pendugaan penentuan umur simpan produk
  2. Parameter umur simpan produk
  3. Cara memperpanjang umur simpan produk
  4. Faktor-faktor yang berpengaruh terhadap umur simpan produk
  5. Kriteria kadaluarsa dan kriteria kemasan
  6. Informasi yang harus ada dalam umur simpan produk

Program ini direkomendasikan bagi setiap individu/perwakilan korporasi yang memiliki kebutuhan untuk meningkatkan keterampilan dan membangun pengetahuan terkait proses Training Penentuan Umur Simpan Produk. Oleh karena itu program ini sangat direkomendasikan diikuti oleh mereka dengan latar belakang seperti:

  • Prinsip pendugaan penentuan umur simpan produk
  • Parameter umur simpan produk
  • Cara memperpanjang umur simpan produk
  • Faktor-faktor yang berpengaruh terhadap umur simpan produk
  • Kriteria kadaluarsa dan kriteria kemasan
  • Informasi yang harus ada dalam umur simpan produk

Untuk Perusahaan/Laboratoriuyang sudah kami agendakan maupun request khusus judul training tertentu kami menerima request pelatihan (online/offline) dengan harga terjangkau/fleksible /negotiable, Begitu juga fasilitas pelatihan dan lokasi dapat menyesuaikan, silahkan anda hubungi kontak kami untuk informasi lebih jelasnya. dan untuk melihat Foto – Foto Kegiatan pelatihan ini silahkan klik disini.

TESTIMONIAL :

  • “Materi yang dibawakan pada training umur simpan produk sangat membantu untuk perusahaan kedepannya, Banyak matode dalam menentukan umur simpan yang di jelaskan beserta faktor faktor yang dapat mempengaruhi umur simpan disuatu produk pangan”Shofiyani Mai’ah Mukasafah, PT. Sonton Food Indonesia.
  • “Materi tentang penentuan umur simpan produk yang di berikan sangat menarik, Karena pembahasan di mulai dari hal yang mendasar, Untuk kelengkapan training juga lengkap di berikan modul sebagai panduan training, Selama training berlangsung trainer menjelaskan materi dengan baik”Elin Purwaningrum, PT. Sonton Food Indonesia.

Butuh bantuan! Klik disini

Kami siap membantu anda sekarang!

Dep. Marketing

Mei Dwi - Head Office

Online

Dept. Marketing

Umu Hanifatul - Head Office

Online

Dep. Marketing

Eva Arlinda - Head Office

Online

Dep. Marketing

Andini Eryani - Head Office

Online

Mei Dwi - Head OfficeAccount Executive

Hi, Ada yang Bisa saya bantu pak/bu? 00.00

Umu Hanifatul - Head OfficeDept. Marketing

Hallo sahabat BMD, ada yang bisa saya bantu? 00.00

Eva Arlinda - Head OfficeDep. Marketing

Hallo sahabat BMD, ada yang bisa saya bantu? 00.00

Andini Eryani - Head OfficeDep. Marketing

Hallo sahabat BMD, ada yang bisa saya bantu? 00.00