Training Validasi Metode dan Pengolahan Data

PENGANTAR
Training Validasi Metode dan Pengolahan Data – Salah satu komponen yang cukup penting terkait dengan implementasi teknis di mana mensyaratkan laboratorium untuk memvalidasi metode-nya yang tergambar dalam standar SNI ISO/IEC 17025.  Laboratorium  mendata hasil data yang diperoleh, prosedur  digunakan untuk validasi dan pernyataan bahwa metode tersebut tepat dan akurat untuk penggunaan yang dimaksud tersebut. Pahami lebih mendalam tentang apa yang dimaksud mengenai prosedur yang digunakan untuk melakukan validasi dan bukan hanya terdiri dari bagaimana penguji dilakukan pada saat laboratorium melakukan metode validasi, tetapi ini juga meliputi bagaimana suatu data hasil metode validasi itu diproses sehingga pada akhirnya laboratorium tidak ragu untuk dapat mengatakan metode itu valid. Contoh pada validasi metode laboratorium tersebut melakukan pengulangan ulang terhadap pengujian, guna mendapatkan data yang bagus untuk refetabilitas metode. Setelah data hasil pengujian terkumpul sebanyak 6 kali pengulangan maka masalah berikutnya yakni : Bagaimana yang dilakukan setelah 6 data itu di analisis..? Mungkin sebagian besar laboratorium akan mengatakan, harus dihitung detail dari simpangan baku dari ke 6 data tersebut. Akan tetapi ada  lagi  pertanyaannya yaitu; setelah didapatkan nilai simpangan baku, hal apakah yang harus dilakukan pada nilai simpangan baku tersebut sehingga pada akhirnya laboratorium dapat mengatakan refetabilitas metode itu sangat baik, cukup baik, kurang baik atau tidak baik.

BMD Street Consulting akan menyelenggarakan  pelatihan dengan tema “Validasi Metode dan Pengolahan Data” untuk membantu memahami di dalam laboratorium dan menerapkan teknik validasi metode secara keseluruhan. Program di desain untuk di ikuti bagi para Peserta di bidang penguji, analisis dan teknisi, para penyedia, peserta yang cukup perpengalaman di bidangnya berlatar belakang pendidikan sarjana.

MAKSUD & TUJUAN
Program ini di maksudkan memberikan pembekalan kompetensi kepada serta agar bisa melakukan validasi metode dan mampu melakukan pengolahan data yang efektif. Di mana selain itu juga di harapkan peserta mampu:

  1. Memahami prinsip dasar dan teknik validasi metode
  2. Memahami dan mampu mengaplikasikan konsep tertelusur
  3. Paham apa itu CRM dan penggunaanya.
  4. Memahami berbagai macam konsep statistik yang di gunakan dalam validasi metode (Xrata-rata, S, S2, CV).
  5. Memahami konsep seleksi dan pengolahan distribusi data
  6. Memahami cara melakukan terhadap simpangan batu dalam sebuah metode
  7. Memahami estimasi ketidakpastian apa saja yang harus di ukur dan di pertimbangkan dalam validasi
  8. Paham teknik dan konsep uji homogenitas serta stabilitas
  9. Paham dan mampu melakukan perhitungan pada uji profisiensi
  10. Memahami peran dan fungsi validasi terkait dengan jaminan mutu

BAHAN AJAR

  1. Pengantar dan tinjauan umum validasi
  2. Teknik tertelusur (traceability) analisis kimia
  3. Teknik validasi dan parameter yang di gunakan dalam melakukan validasi
  4. Pengantar metode statistik, berbagai macam metode statistik dan fungsi penggunaanya.
  5. Teknik pengolahan dan distribusi data
  6. Persamaan dan kurva horwitz.
  7. Validasi metode: uji grubbs, T, F dan dixon
  8. Kurva Regresi dan Ketidakpastian dan tegresi kurva
  9. Teknik uji homogenitas dan stabilitas serta estimasti ketidakpastian pada saat sampling
  10. Design Percobaan Presisi/Akurasi Metoda dan cara mengolah datanya
  11. Konsep dan teknik Z-Score, QC Chart

METODE PELAKSANAAN
Dalam program ini metode yang di gunakan adalah dengan teknik aplikatif, pembahasan materi dan konsep-konsep dasar pemyampaian  Program pelatihan ini menggunakan konsep kerja sama tim dalam kelas,, serta simulasi praktek langsung dalam melakukan pengolahan dan perhitungan data hasil validasi yang di lakukan oleh seluruh peserta (peserta wajib membawa laptop).

SIAPA PESERTA YANG HARUS IKUT..??
Program ini di rekomendasikan di ikuti oleh mereka dengan latar belakang: staff ,maintenance laboratorium, teknis/mutu dan semua pihak yang bertanggung jawab terhadap validasi metode di laboratorium.

PROFIL TEAM TRAINER KLIK DISINI

DURASI

2 Hari (Efektif 14 Jam)

INVESTASI

Normal Class

Rp 4.350.000,00/peserta training (bogor, bandung,jakarta, yogyakarta, surabaya)
Rp 5.350.000,00/Peserta training (lombok,bali,balikpapan)

Online Class           

Rp 1.750.000/peserta (Online Zoom Meeting)

(Dapatkan Promo menarik Cash Back & Discount Klik Disini)

FASILITAS

Normal Class

  • Sertifikat, Modul (Soft dan Hard Copy), Training kit (Ballpoint BMD Totbag), Ransel, Jacket BMD, 2x Coffe break and lunch,foto bersama, Pelatihan dilaksanakan di Hotel yang memenuhi fasilitas serta nyaman.

Online Class           

  • Sertifikat dan Softcopy Modul

INFORMASI DAN PROMO

Hub      : 021 – 756 3091
Fax       : 021 – 756 3291

CONTACT PERSON

0812 8931 1641 , 081382807230

JADWAL TRAINING VALIDASI METODE DAN PENGOLAHAN DATA HASIL VALIDASI TAHUN 2024:

  • 09-10 Desember 2024 Surabaya
  • 23-24 Desember 2024 Bogor

JADWAL TRAINING VALIDASI METODE DAN PENGOLAHAN DATA HASIL VALIDASI TAHUN 2025:

  • 07-08 Januari 2025 Jakarta
  • 21-22 Januari 2025 Semarang
  • 11-12 Februari 2025 Yogyakarta
  • 25-26 Februari 2025 Bali
  • 11-12 Maret 2025 Bogor
  • 25-26 Maret 2025 Bandung
  • 08-09 April 2025 Surabaya
  • 22-23 April 2025 Bandung
  • 14-15 Mei 2025 Bogor
  • 27-28 Mei 2025 Semarang
  • 10-11 Juni 2025 Yogyakarta
  • 24-25 Juni 2025 Bali
  • 08-09 Juli 2025 Jakarta
  • 22-23 Juli 2025 Surabaya
  • 12-13 Agustus 2025 Bali
  • 26-27 Agustus 2025 Jakarta
  • 09-10 September 2025 Bandung
  • 23-24 September 2025 Surabaya
  • 07-08 Oktober 2025 Surabaya
  • 21-22 Oktober 2025 Bandung
  • 11-12 November 2025 Bogor
  • 25-26 November 2025 Yogyakarta
  • 09-10 Desember 2025 Semarang
  • 23-24 Desember 2025 Jakarta

BELUM ADA JADWAL & WAKTU PELAKSANAAN YANG SESUAI…??? KLIK DISINI UNTUK MEREQUESTNYA..!!

REFERENSI

  1. BTKL PP Kelas I Palembang
  2. BBP4BKP Petamburan VI Jakarta
  3. PT Sucofindo Surabaya
  4. PT. Bio Farma (Persero)
  5. PT Carsurin
  6. PT Bayer Indonesia
  7. PT Semen Tonasa
  8. Universitas Diponegoro

TESTIMONIAL:

  • “Terima kasih…semoga bermanfaat selalu”Ida Wahyuni, Universitas Diponegoro.
  • “Sangat menarik”Martini, Universitas Diponegoro.
  • “Terima kasih…semoga bermanfaat selalu”Ida Wahyuni, Universitas Diponegoro.
  • “Sangat menarik”Martini, Universitas Diponegoro.
  • “Sangat menambah pengetahuan”Nikie Astorina Yunita Dewanti, SKM, M. Kes ,Universitas Diponegoro.
  • “Materinya sangat bermanfaat untuk pengembangan laboratorium”Sulistyawati, S.KM, M.Gz, Universitas Diponegoro.
  • “Bermanfaat untuk akreditasi lab” Dr. Yusniar Hanani Darundiati, STP, Mkes ,Universitas Diponegoro.
  • “Training ini mampu menambah pengetahuan dan mengoreksi pekerjaan saya di kantor dengan memahami validasi metode dapat diaplikasikan, sehingga hasilnya dapat maksimal.” Rini Susilowati. BBP4BKP Petamburan VI Jakarta.
  • “Penyajian materi yang jelas dan menarik, penggunaan referensi up to date, sehingga peserta dapat mengikuti perkembangana metode terbaru.” Nurul Fadillah. BTKL PP Kelas I Palembang
  • “Secara keseluruhan training ini sangat baik dan bermanfaat sehingga dapat digunakan sebagai dasar untuk melakukan validasi di tempat kerja, pengisi materi sangat berkompeten dan baik dalam penyampaianya, mudah dipahami dan dimengerti.” Annisa Syadza. PT Bio Farma (persero) 
  • “Training ini sangat bermanfaat bagi saya, karena memberikan pengetahuan dasar mengenai validasi metode dan statistik.” Suci Trisnaeni, Analytical Development  Pharmacist-PT Bayer Indonesia
  • “Setelah mengikuti training, banyak hal tentang validasi metode yang harus dibenarkan, lebih memperketat dan selektif dalam melakukan proses validasi serta lebih peduli  terhadap perubahan metode yamg ada.” Slamet Syaiful Islam, Andev Analyst-PT Bayer Indonesia
  • “Sangat baik dan relevan dengan pekerjaan untuk diterapkan di laboratorium.” H. Amirullah Camma, SE, SPV-PT Semen Tonasa
  • “Bahan/materi yang diberikan cukup informatif dan pemateri yang kompeten.” Dedi, lab. Quality Management System Manager-PT Carsurin

Silahkan review dokumentasi program pelatihan kami dibawah ini, atau klik disini untuk video-video dokumentasi lainnya

Butuh bantuan! Klik disini

Kami siap membantu anda sekarang!

Dep. Marketing

Mei Dwi - Head Office

Online

Dept. Marketing

Umu Hanifatul - Head Office

Online

Dep. Marketing

Eva Arlinda - Head Office

Online

Dep. Marketing

Andini Eryani - Head Office

Online

Mei Dwi - Head OfficeAccount Executive

Hi, Ada yang Bisa saya bantu pak/bu? 00.00

Umu Hanifatul - Head OfficeDept. Marketing

Hallo sahabat BMD, ada yang bisa saya bantu? 00.00

Eva Arlinda - Head OfficeDep. Marketing

Hallo sahabat BMD, ada yang bisa saya bantu? 00.00

Andini Eryani - Head OfficeDep. Marketing

Hallo sahabat BMD, ada yang bisa saya bantu? 00.00