Dengan mengucapkan syukur alhamdulillah Online Training HACCP telah selesai dilaksanakan secara online menggunakan media ZOOM pada hari Senin-selasa tanggal 06-07 Desember 2021 pukul 09.00 – 15.30 WIB. Peserta ini diikuti oleh PT.Kelor Sate Tanah Kaili dengan BMD Training Centre and Consultant. Pelatihan diikuti 2 peserta yang terdiri dari Direktur. Berikut daftar nama peserta yang hadir pada saat pelatihan:
- Eko Wahyuni Setyawan
- Rachmat Tadjuddin
Acara ini dibuka oleh BMD Training Centre and Consultant dan dilanjutkan presentasi pemateri dari BMD Street Consulting yaitu Ir. Renaldo Moontri, MM. yang memberikan materi tentang Online Training HACCP. Adapun materi lebih spesifiknya tentang:
- Pengantar sistem manajemen keamanan pangan
- Implementasi dan prinsip HACCP
- Identifikasi, analisa bahaya dan pengendalian
- Penentuan CCP (critical control points) dan update resiko
- Proses penetapkan critical limit dan pengendalian resiko
- Setup SOP monitoring dan evaluasi
- Menyusun langkat-langkah tepat dalam proses corrective dan preventive action
- Kiat sukses implementasi dan sertifikasi HACCP
Untuk Perusahaan/Laboratorium yang ingin menyelenggarakan Online Training HACCP yang sudah kami agendakan maupun request khusus judul training tertentu, silahkan anda hubungi kontak kami untuk informasi lebih jelasnya. dan untuk melihat Foto – Foto Kegiatan pelatihan ini silahkan klik disini.
TESTIMONIAL:
- “Sangat membantu menambah wawasan” Rachmat Tadjuddin, PT.Kelor Sate Tanah Kaili.